DIGIMEDIA.ID – Honda Brio, mobil compact yang telah menjadi salah satu ikon dari merek Honda, Penjualannya yang terus meningkat dari tahun ke tahun sejak pertama kali dirilis pada tahun 2012.
Sejarah Honda Brio di Indonesia sebenarnya dimulai dari dua negara, yaitu India dan Thailand, yang pertama kali meluncurkan model ini pada tahun 2011.
Setahun kemudian, PT. Honda Prospect Motor (HPM) membawa model Honda Brio ini ke Indonesia dengan tiga pilihan utama, yakni Honda Brio Satya, Honda Brio 1.2 Liter, dan Honda Brio RS.
PT. HPM secara aktif mengikuti kebijakan pemerintah Indonesia yang berkaitan dengan Low Cost Green Car (LCGC), yang mengutamakan kendaraan hemat energi dan ramah lingkungan.
Honda Brio terpilih sebagai salah satu model terbaru yang memenuhi kategori tersebut. Respon masyarakat terhadap Honda Brio sangat positif, membuatnya semakin populer di pasar otomotif Indonesia.
PROMO DP 6 Jutaan
Kini Kabar baik bagi para pencinta Honda Brio di Gorontalo, sekarang Anda memiliki kesempatan istimewa untuk memiliki mobil ini.
Dealer Honda menawarkan promo spesial yang memungkinkan Anda membawa pulang Honda Brio dengan uang muka (down payment/DP) yang sangat terjangkau, hanya sekitar 6 jutaan rupiah.
Sales Konsultan, Didi Potabuga menjelaskan bahwa promo menarik ini berlaku untuk mobil Honda Brio Model Sebelumnya tetapi Rakitan Baru Tahun 2023.
“Honda Brio saat ini menjadi salah satu mobil yang paling diminati oleh pelanggan di dealer mereka. Keunggulan Brio yang kompak, efisien, dan bergaya telah membuatnya menjadi pilihan utama di pasar otomotif,” Sambungnya.
Bagi yang ingin mendapatkan informasi lebih lanjut atau melakukan pemesanan, Anda dapat menghubungi sales Honda yang bersangkutan melalui tautan WhatsApp yang disediakan.
Anda juga dapat datang langsung ke Stand di Kabupaten Gorontalo, yang beralamat di depan Pondok Pesantren Al Islam, Jl. AA Wahab, Kelurahan Pentadio Timur, Kecamatan Telaga Biru, dengan nomor kontak 085388889977.
Jangan lewatkan kesempatan emas ini untuk memiliki Honda Brio dengan DP yang terjangkau dan nikmati pengalaman berkendara yang istimewa.(*)